Rooibos tea untuk autis - tehnya Ajeng anakku

Posted by Saptono Rabu, 22 Juni 2011 0 komentar
ROOIBOS TEA
Bebas Caffein & Bebas Pewarna Buatan
Terpercaya selama 300 tahun lalu
Harga Rp.92.000/ 40 sachet
1 sachet bisa untuk 1 liter air
KIAN DIPERCAYA ORANGTUA ANAK BERKEBUTUHAN KHUSUS INDONESIA
 

BIKIN KAMI NDAK MUDAH SAKIT...DAYA TAHAN TUBUH MENINGKAT 

Deskripsi:
Nutrend Rooibos Tea adalah minuman alami yang menyejukan, dibuat dari daun tanaman aspalathus linearis yang tmbuh hanya di perbukitan cederberg di afrika selatan. Roobois tea baik jika diminum setiap hari dan digunakan sebagai penggugah semangat di pagi hari, pelepas dahaga yang hebat sepanjang hari. Di malam hari dapat membantu mengendurkan syaraf dan membuat tidur nyenyak.

Cara Pakai:
Panaskan teko dengan dibilas air mendidih.
Masukan 1 kantong Nutrend Rooibos tea celup kedalam teko.
Masukan air mendidih ke dalam teko dan jaga agar tetap panas.
Biarkan selama 2-3 menit dan siap dinikmati.

Product Knowledge:
Nutrend Rooibos Tea adalah minuman alami yang menyejukan, dibuat dari daun tanaman aspalathus linearis yang tmbuh hanya di perbukitan cederberg di afrika selatan. Roobois tea baik jika diminum setiap hari dan digunakan sebagai penggugah semangat di pagi hari, pelepas dahaga yang hebat sepanjang hari. Di malam hari dapat membantu mengendurkan syaraf dan membuat tidur nyenyak.

Rooibos tea memiliki kelebihan-kelebihan:
  • Rendah tanin
  • Aroma dan rasa yang luar biasa
  • Satu-satunya teh yang banyak mengandung vitamin dan anti oksidan
  • Bebas pengawet
  • Bebas zat tambahan
  • Bebas pewarna
  • Bebas Kafein

Rooibos tea dapat membantu:
  • Anti premature aging
  • Membunuh virus dan mencegah kanker (antikarsinogenik)
  • Mencegah stroke dan penyakit jantung
  • Melawan radikal bebas
  • Meningkatkan daya tahan dan vitalitas tubuh
  • Menenangkan bayi rewel
  • Mengatasi problema kulit
  • Memperkuat /menstabilkan pembuluh darah dan sistem metabolisme
  • Mencegah tulang dan gigi keropos
  • Merangsang sistem imunitas dan anti alergi
  • Meningkatkan kesehatan liver (hepatoprotektor)
Apakah Rooibos tea boleh dikonsumsi anak-anak ?
Ya, Rooibos tea aman bagi anak-anak bahkan bayi. Karena Rooibos tea tidak mengandung kafein dan rendah zat tanin sehingga aman di konsumsi bayi & balita dan mempunyai efek menenangkan untuk bayi yang rewel bahkan dapat mengobati ruam popok.. Rooibos tea juga mengandung vitamin P, jenis vitamin yang hanya terdapat di ASI.

Bagaimana cara mengobati jerawat dengan Rooibos tea ?
Rooibos tea memang sangat tepat untuk mengobati jerawat dan penyakit kulit lainnya (segala jenis alergi kulit). Karena Rooibos tea mempunyai sifat menghentikan peradangan. Caranya :

 - Seduh 1 bag Rooibost tea
- Minum seduhannya (perbaikan dari dalam tubuh)
- Untuk pemakaian luar, basuhkan ke muka dan biarkan sampai kering serta gunakan tea bag yang sudah dipakai untuk mengompres jerawat yang membengkak.

 Research tentang rooibos tea di jepang klik aja  Riset Rooibos Tea sudah dikenal 300 tahun   Wikipedia selain itu ...anti kanker,Ada ratusan ribu web megulas tentang Rooibos tea .


Keunggulan Rooibos
Mengandung Anti Oksidan Yang sangat tinggi

(Active in Units)
           10,000           30,000           50,000          70,000
Rooibos Tea   72,615
Wheat Tea   607
Oolong Tea   1,992
Green Tea    1,450
Black or Red Tea 780
Sources & References :
 *  Department of Food Science, University of Stellenbosch, South African.
 *  Chemical Society, Washington.
 *  Deaprtment of Medicine, Microbiology Section, University of Kumamoto, .
 *  Journal Korean Society Food Nutrition



Tanpa Kafein Dan Kadar  Tannin Yang Rendah

Beberapa manfaat kesehatan  yg dimiliki oleh teh rooibos adalah tidak terdapatnya kandungan caffeine serta kadar tannin yg rendah. Berhubung rooibos secara alami memang bebas kafein, ia tidak perlu menjalani suatu proses dekafeinisasi dan dengan demikian tidak kehilangan kandungan polyphenolnya ( seperti halnya yg terjadi bila teh hijau dan teh hitam menjalani proses dekafeinisasi ). Kandungan tanpa kafein ini juga berarti rooibos dapat dinikmati oleh mereka yg menghindari dampak stimulasi kafein serta dapat dikonsumsi dalam jumalah yg besar bagi mereka yg ingin menggunakannya sebagai pengganti cairan tubuh .

Caffeine & Tannin content (1 tea bag / 500 ml)

Caffeine(mg)
Tannin(%)
Rooibos Tea 0 1
Coffee 60 to 150 4.60
Wheat Tea 60 to 90 7 to 15
Oolong Tea 60 to 90 7 to 15
Green Tea 15 to 43 7 to 15
Black or Red Tea 19 to 39.3 7.18 to 13

Sumber :Encyclopedia of Herbal Medicine (Thomas Bartram)

 DOWNLOAD ARTIKEL TEH :



Demo teh Rooibos (kiri) & teh dipasaran (kanan) , dengan diisikan  masing-masing seekor ikan. Pada rooibos, ikan bertahan lebih lama dibandingkan ikan yang ada di teh pasaran.


 
Tinggalkan Kebiasaan Lama anda Mengkonsumsi Teh, 
Kini saatnya Beralih ke Rooibos Tea yang memiliki Citarasa Lebih Nikmat (tidak pahit) dan Bermanfaat Bagi Anda.

Baca Selengkapnya ....

GULA AREN KRISTAL

Posted by Saptono Senin, 20 Juni 2011 0 komentar

GULA AREN KRISTAL ORGANIK

Gula aren autisfoods ini sangat direkomendasikan untuk anak-anak yang diterapi di biomedika plus.

500 gr @ Rp.25.000 
BEGITU MUDAH DI SAJIKAN 
Diproses secara alami 100 % gula aren tanpa ditambahkan bahan lain apapun.Waspadai... bahwa dipasaran ditengarai banyak sekali gula aren yang dalam prosesnya ditambahkan gula jawa/ gula kelapa, penambahan bahan ini dapat memperburuk kondisi anak.

Keunggulan Gula Aren

Ada empat keunggulan yang dimiliki oleh gula aren. :
Pertama, rasanya manis dan lezat, pas dengan lidah orang Asia dan Indonesia.

Kedua, gula aren memiliki Indeks Glisemik  yang sangat rendah yaitu IG 35, artinya penyerapan glukosa berlangsung lambat sehingga pankreas  tak perlu kerja keras lagi. Jangankan bagi orang sehat, pada beberapa penderita diabetes terbukti turun kadar gula darahnya setelah mengganti gula putih dengan gula aren. Selain itu IG yang rendah membuat glukosa diserap secara perlahan yang berarti pula, energi tercipta secara perlahan sehingga tubuh bugar lebih lama.
Ketiga, selama proses pembuatannya, tak ada sedikitpun bahan kimia yang ditambahkan, sehingga lebih aman untuk dikonsumsi.
Keempat, gula aren banyak mengandung unsur farmakologi yang bermanfaat seperti Riboflavin, Thiamin, Niacin, Ascorbic Acid, Kalsium dan lain-lain.

--> Manfaat Gula Aren
  1. Gula aren menurut para peneliti cukup baik dibanding gula yang dibuat dari bahan yang lain. Gula aren cukup mengandung kalori yang tinggi dan efek sampingnya tidak begitu besar pada tubuh.
  2. Pohon aren dapat menghasilkan gula aren. Gula aren dipakai sebagai bahan pembantu untuk menimbulkan warna, memperkuat ketahanan warna dari pewarna alami. Selain itu gula aren dicampur dengan air dan kapur dipergunakan untuk nyareni. Gula aren juga dipakai untuk memberi warna coklat makanan.   
  3. Pertama, selain glukosa, gula aren mengandung protein kasar, mineral, dan vitamin. Kedua, warna cokelatnya ternyata adalah kandungan serat makanan yang bermanfaat untuk kesehatan pencernaan. Dan ketiga, terdapat senyawa - senyawa yang berfungsi menghambat penyerapan kolesterol disaluran pencernaan.

Baca Selengkapnya ....

Bahan Makanan 3

Posted by Saptono Jumat, 17 Juni 2011 0 komentar
WAKAME (RUMPUT LAUT)
  
 Rp.35.000/ 50 gram
Bahan : rumput laut
Untuk campuran masakan sop, dan sayur lainnya
GIZI TERKANDUNG DAN MANFAATNYA
Banyak penelitian yang membuktikan bahwa rumput laut adalah bahan pangan berkhasiat, berikut beberapa diantaranya:
Antikanker Penelitian Harvard School of Public Health di Amerika mengungkap, wanita premenopause di Jepang berpeluang tiga kali lebih kecil terkena kanker payudara dibandingkan wanita Amerika. Hal ini disebabkan pola makan wanita Jepang yang selalu menambahkan rumput laut di dalam menu mereka.
Antioksidan Klorofil pada gangang laut hijau dapat berfungsi sebagai antioksidan. Zat ini membantu membersihkan tubuh dari reaksi radikal bebas yang sangat berbahaya bagi tubuh.
Mencegah Kardiovaskular Para Ilmuwan Jepang mengungkap, ekstrak rumput laut dapat menurunkan tekanan darah pada penderita hipertensi. Bagi pengidap stroke, mengkonsumsi rumput laut juga sangat dianjurkan karena dapat menyerap kelebihan garam pada tubuh.
Makanan Diet Kandungan serat (dietary fiber) pada rumput laut sangat tinggi. Serat ini bersifat mengenyangkan dan memperlancar proses metabolisme tubuh sehingga sangat baik dikonsumsi penderita obesitas. Karbohidratnya juga sukar dicerna sehingga Anda akan merasa kenyang lebih lama tanpa takut kegemukan.

ROASTED SEEWED / NORI
 Rp.40.000/ ISI 10 LEMBAR
 Bahan : rumput laut yang dikeringkan
Nori Abon Ayam


Baca Selengkapnya ....
ricky pratama support eva's blog - Original design by Bamz | Copyright of Forum Penanganan Gizi Anak Autis .