Keripik Nila Baby Fish

Posted by Saptono Jumat, 31 Desember 2010 0 komentar
Cara mudah makan ikan...
tulang ikan yang lunak , kaya kalsium yang dibutuhkan oleh anak autis

 Rp. 25.000 / 100 gram
SUPER GURIH
komposisi :
Ikan Nila ,Tepung beras ,bumbu non MSG, Minyak Goreng kemasan

Kripik ikan anakan segar atau ikan balita adalah produk olahan ikan segar yang diproses menggunakan penggoreng hampa sehingga melindungi rusaknya kandungan gizi dan berasa kriuk bila dimakan. Kripik ini cocok sebagai pelengkap lauk bergizi tinggi dan tanpa ragu aman ”bebas duri” dimakan .

 Daging ikan nila merupakan bahan makanan yang sehat karena:
1. Kandungan proteinnya tinggi, yaitu 16-24%, pada ikan yang telah diolah kandungan protein bisa mencapai 35%
2. Rendah lemak sehingga tidak meningkatkan kadar kolesterol
3. Rendah kalori dan karbohidrat sehingga cocok untuk program pengurangan berat badan
4. Mengandung omega 6 yang berguna untuk mencegah dermatitis (sakit kulit) dan ketidak suburan
5. Mengandung phosphor yang dibutuhkan untuk pembentukan tulang dan gigi
6. Mengandung niacin yang dibutuhkan untuk mengubah karbohidrat menjadi gula yang akan dibakar untuk ]menghasilkan energy
7. Mengandung selenium yang berguna untuk mencegah kanker, serangan jantung dan katarak
8. Mengandung vitamin b 12 yang diperlukan untuk membentuk sel darah merah
9. Mengandung potassium yang berguna untuk mencegah pembentukan batu ginjal dan melancarkan aliran oxygen ke otak
ikan air tawar biasanya dijual hidup ataupun dalam keadaan segar, sehingga tidak mengandung bahan pengawet. Daging ikan mengandung kolagen yang jumlahnya jauh lebih rendah daripada daging ternak. Hal ini mengakibatkan daging ikan lebih empuk dan mudah dicerna, bahkan oleh bayi sekalipun.


Informasi kandungan nutrisi pada ikan nila

Setiap 100 g ikan nila yang telah dimasak mengandung:

  • Kalori : 128 kcal
  • Protein 26 gm
  • Karbohidrat: 0 gm
  • Total lemak: 3 gm
  • Lemak jenuh: 1 gm
  • Lemak tak jenuh: 2 gm
  • Transfat: 0 gm
  • Kolesterol: 57 mg
  • Fiber: 0 gm
  • Selenium: 54.40 mcg (78% DV)
  • Vitamin B12: 1.86 mcg (31% DV)
  • Niacin: 4.74 mg (24% DV)
  • Fosfor: 204.00 mg (20% DV)
  • Kalium: 380 mg (11% DV)

Baca Selengkapnya ....

Gula Aren Cair

Posted by Saptono Senin, 27 Desember 2010 0 komentar
            
                                   Harga Rp.22.000/ 275 ml
Kini , menggunakan gula aren lebih lengkap , lebih mudah.
Penggunaan pada:
Makanan &minuman :   Cereal, kue basah dan kering, agar-agar, cincau
Penyedap masakan : kari, rendang, sayur asem, sambal, dll
 Penggunaan sehari-hari seperti pada makanan, bisa juga sebagai pengganti kecap untuk warna masakan.

Manfaat Gula Aren
  1. Gula aren menurut para peneliti cukup baik dibanding gula yang dibuat dari bahan yang lain. Gula aren cukup mengandung kalori yang tinggi dan efek sampingnya tidak begitu besar pada tubuh.
  2. Pohon aren dapat menghasilkan gula aren. Gula aren dipakai sebagai bahan pembantu untuk menimbulkan warna, memperkuat ketahanan warna dari pewarna alami. Selain itu gula aren dicampur dengan air dan kapur dipergunakan untuk nyareni. Gula aren juga dipakai untuk memberi warna coklat makanan.
  3. Pertama, selain glukosa, gula aren mengandung protein kasar, mineral, dan vitamin. Kedua, warna cokelatnya ternyata adalah kandungan serat makanan yang bermanfaat untuk kesehatan pencernaan. Dan ketiga, terdapat senyawa - senyawa yang berfungsi menghambat penyerapan kolesterol disaluran pencernaan.


Gula Aren memiliki Indeks Glisemik aman yaitu 35. Artinya Gula Aren diubah menjadi glukosa secara perlahan sehingga Pankreas tak perlu bekerja keras memproduksi banyak insulin. Keadaan ini pankreas bekerja ringan sehingga kondisi dan fungsinya tetap terjaga dengan baik.
Gula Aren juga aman dikonsumsi penderita diabetes untuk menghindari hipoglikemia (kadar gula rendah) karena Gula Aren terus menerus mensuplai glukosa ke tubuh sedikit demi sedikit dalam rentang  waktu panjang.
Saat ini Gula Aren dalam bentuk bubuk dan cair sudah beredar dipasaran. Ingin sehat namun tetap merasakan manis dan lezat ?. Segera konsumsi Gula Aren
Gula Putih memiliki Indeks Glisemik IG yang tinggi yaitu 93. Indeks Glisemik adalah ukuran seberapa cepat makanan diubah  menjadi glukosa. Indeks Glisemik diatas 70 potensial menyebabkan diabetes.  

Baca Selengkapnya ....

Criping Kentang

Posted by Saptono Jumat, 03 Desember 2010 0 komentar
CRIPING KENTANG GURIH BAWANG




Harga Rp.12.000/ 100 gram (
kemasan alumunium foil..lebih tahan lama)
Hanya tersedia siap konsumsi
Komposisi :Kentang, garam, bawang
Tanpa tambahan MSG dan bahan lainnya



Baca Selengkapnya ....
ricky pratama support eva's blog - Original design by Bamz | Copyright of Forum Penanganan Gizi Anak Autis .